Gempa magnitudo 5,6 kembali guncang Jawa Timur
Gempa bumi dengan kekuatan magnitudo 5,6 kembali terjadi perairan Tuban, Jawa Timur, tepatnya dengan kedalaman 10 kilometer
Gempa bumi dengan kekuatan magnitudo 5,6 kembali terjadi perairan Tuban, Jawa Timur, tepatnya dengan kedalaman 10 kilometer
Gempa ini menyebabkan kerusakan yang tersebar di sejumlah kabupaten/kota di Jawa Timur. BMKG mencatat dua gempa signifikan terjadi